Quake
Bahasa Indonesia
Quake adalah sebuah permainan video yang diciptakan oleh id Software dan diterbitkan oleh GT Interactive pada 22 Juni 1996 untuk DOS. Quake dirilis ketika Internet masih baru, dan mulai populer karena merupakan salah satu permainan yang menggunakan internet dan bukan menggunakan jaringan lokal. Telah diciptakan juga banyak sekuel seperti Quake II, Quake III Arena, Quake 4 dan Enemy Territory: Quake Wars, secara keseluruhan telah terjual 4 juta kopi. Juga terdapat Quake pada telepon selular.
English Language
Quake is a video game created by id Software and published by GT Interactive on June 22, 1996 for DOS. Quake was released when the Internet was new, and is gaining in popularity because it is one of the games that use the internet and not using the local network. Has also created a lot of sequels such as Quake II, Quake III Arena, Quake 4, and Enemy Territory: Quake Wars, as a whole has sold 4 million copies. Quake also present on the mobile phone.
Sumber : http://id.wikipedia.org
Sumber : http://id.wikipedia.org
Tidak ada komentar:
Posting Komentar